December 30, 2024

BTN Pimpin Penyaluran FLPP 2020

Bank Tabungan Negara (BTN) masih menjadi bank pelaksana penyalur tertinggi, yang menyalurkan dana FLPP tahun 2020 dengan jumlah total sampai dengan Juni sebanyak 44.193 unit rumah 38.177 dengan jumlah kredit sekitar Rp 4,45 Triliun. Adapun jumlah realisasi ini terdiri dari 38.177 unit dengan nilai kredit sebesar Rp 3,86 Triliun didukung oleh BTN Konvensional dan sisanya sebanyak 6.016 unit dengan nilai kredit Rp 585 Milyar didukung oleh BTN Syariah.